Daftar Harga Ikan Sidat Lengkap Dengan Bibitnya Hari ini Maret 2020
HARGA IKAN SIDAT - Banyak menganggap ikan sidat ini mirip dengan belut, karena memang dari segi bentuknya hampir sama, tapi sidat memiliki sirip dibagian sisi tubuhnya. Dan banyak dari orang mengira ikan ini adalah belut, tapi sewaktu dilihat ternyata sidat, ya memang keduanya itu berbeda.
Mungkin kalau di Indonesia orang-orang masih jarang yang mengkonsumsinya, hal tersebut dikarenakan jarang sekali penjual di pasar yang menjual jenis ikan sidat ini.
Untuk harga ikan sidat memang relatif mahal, itu semua tergantung dari kualitas dan juga berat ikan sidat tersebut. Bahkan kalau di negara jepang itu harga ikan sidat bisa mencapai angka Rp 2.000.000 per ekor.
Jadi sekarang banyak orang Indonesia yang mulai membudidayakan ikan sidat dan mengekspornya ke negara Jepang. Perlu diketahui kalau negara Indonesia merupakan salah satu negara paling banyak mengkspor sidat.
Dengan banyaknya permintaan pasar dan juga banyak peminat dari ikan sidat khususnya di luar negeri, maka dampatknya adalah membuat harga ikan sidat menjadi mahal.
Untuk 1 kilo nya saja di Indonesia bisa dijual dengan harga Rp 115.000 hingga mencapai Rp 600.000. Sedangkan untuk harga ikan sidat yang berat tubuhnya mencapai 7 kilogram bisa dijual di angka jutaan rupiah.
Nah untuk 1 box berisikan bibit ikan sidat yang berisi sekitaran 60 ekor ikan sidat biasanya dijual dengan harga Rp 265.000 hingga Rp 300.000. Sedangkan untuk 1 kilo bibit ikan sidat yang berisikan 15 ekoran dijual dengan harga Rp 175.000.
Harga bibit sidat yang mahl tentunya saja sesuai dengan hasil yang akan kalian peroleh nantinya jika sudah panen ikan sidat.
Mungkin kalau di Indonesia orang-orang masih jarang yang mengkonsumsinya, hal tersebut dikarenakan jarang sekali penjual di pasar yang menjual jenis ikan sidat ini.
Padahal kalau di luar negeri seperti di Jepang dan Korea, ikan sidat merupakan salah satu jenis ikan yang banyak dicari setelah ikan tuna dan udang.
Klasifikasi Ikan Sidat
Berikut adalah klasifikasi dari ikan sidat yang perlu diketahui:- Filum : Vertebrata
- Sub Filum : Craniata
- Super Kelas : Gnathostomata
- Kelas : Teleostei
- Sub Kelas : Actynopterigii
- Ordo : Anguilliformes
- Sun Ordo : Anguilloidei
- Famili : Anguillidae
- Genus : Anguilla
- Spesies : Anguilla bicolor
Kandungan Gizi Ikan Sidat
- Vitamin A nya sama dengan 45 kali lipat susu sapi.
- Vitamin B1 nya sama dengan 25 kali lipat susu sapi.
- Vitamin B2 nya sama dengan 2 kali lipat susu sapai.
- Kandungan zinc, sama dengan 9 kali lipat susu sapi
- Kandungan asam tak jenuh.
- Kandungan omega 3 (DHA & EPA)
- Kandungan Phospolipids dan antioksidan Vitamin E.
Ciri-Ciri Ikan Sidat
- Ikan sidat memiliki bentuk tubuh yang bulat panjang dengan ekornya yang tidak runcing.
- Bentuk mulut dari ikan sidat tidak runcing sama seperti dengan ekornya.
- Ikan sidat memiliki kumis pendek yang berwarna kuning di bagian bawah kepala ikan sidat.
- Ikan sidat memiliki kulit tubuh yang halus dan berwarna coklat.
- Pada bagian punggung ikan sidat memiliki warna hijau.
- Ikan sidat memiliki sirip lain di dekat anusnya.
- Pada bagian perut ikan sidat berwarna putih.
Umpan Mancing Ikan Sidat
Nah untuk kalian yang hobi mancing, maka perlu mencoba untuk memancing ikan sidat. Ikan sidat ini juga termasuk kedalam jenis hewan karnivora, jadi kalian kalau ingin memancingnya maka dapat menggunakan jenis umpan sidat berikut ini:
- Jangkrik
- Cacing
- Ulat hidup
- Usus ayam
- Udang hidup
- Katak kecil
Pakan Ikan Sidat
Jika kalian yang memelihara ikan sidat, maka kalian dapat memberikan beberapa jenis pakan di bawah ini untuk ikan sidat yang kalian pelihara:
- Pakan alami : Pakan alami ikan sidat salah satunya adalah cacing sutra.
- Pakan buatan : Untuk jenis pakan buatan ikan sidat bisa menggunakan pellet, dan juga pasta.
Daftar Harga Ikan Sidat
Berikut ini adalah harga ikan sidat per kg di pasaran.
Harga Ikan Sidat Terbaru
Jumlah Sidat | Satuan | Harga |
---|---|---|
7 - 10 ekor | per Kg | 115.000 |
10 - 20 ekor | per Kg | 160.000 |
30 - 40 ekor | per Kg | 200.000 |
60 -70 ekor | per Kg | 250.000 |
100 - 150 ekor | per Kg | 350.000 |
300 - 400 ekor | per Kg | 600.000 |
Baca juga : Harga bibit ikan sidat
Untuk harga ikan sidat memang relatif mahal, itu semua tergantung dari kualitas dan juga berat ikan sidat tersebut. Bahkan kalau di negara jepang itu harga ikan sidat bisa mencapai angka Rp 2.000.000 per ekor.
Jadi sekarang banyak orang Indonesia yang mulai membudidayakan ikan sidat dan mengekspornya ke negara Jepang. Perlu diketahui kalau negara Indonesia merupakan salah satu negara paling banyak mengkspor sidat.
Dengan banyaknya permintaan pasar dan juga banyak peminat dari ikan sidat khususnya di luar negeri, maka dampatknya adalah membuat harga ikan sidat menjadi mahal.
Untuk 1 kilo nya saja di Indonesia bisa dijual dengan harga Rp 115.000 hingga mencapai Rp 600.000. Sedangkan untuk harga ikan sidat yang berat tubuhnya mencapai 7 kilogram bisa dijual di angka jutaan rupiah.
Untuk harga bibit ikan sidat juga tidak jauh berbeda mahalnya dengan harga ikan sidat yang telah siap untuk dikonsumsi
Nah untuk 1 box berisikan bibit ikan sidat yang berisi sekitaran 60 ekor ikan sidat biasanya dijual dengan harga Rp 265.000 hingga Rp 300.000. Sedangkan untuk 1 kilo bibit ikan sidat yang berisikan 15 ekoran dijual dengan harga Rp 175.000.
Harga bibit sidat yang mahl tentunya saja sesuai dengan hasil yang akan kalian peroleh nantinya jika sudah panen ikan sidat.